Resmikan Hasil Rehab Ruang Kuliah Unikarta, Pemkab Harap Unikarta Terus Cetak SDM Handal
Tenggarong – Asisten I Bidang Pemerintahan dan Kesra Sekretariat Kabupaten Kutai Kartanegara (Kukar) Akhmad Taufik Hidayat, didampingi Ketua DPRD Kukar Abdul Rasid, Rektor Universitas Kutai Kartanegara (Unikarta) Prof Ince Raden meresmikan ruang kuliah hasil rehab oleh Dinas Pekerjaan Umum Kukar, ditandai dengan pengguntingan pita serta peninjauan ke berapa ruangan, Senin (7/2) di Kampus Unikarta Jl […]