Sebagai Tuan Rumah, Kota Bangun Darat Siap Gelar MTQ Kukar ke 44
TENGGARONG – Pemerintah Kecamatan Kota Bangun Darat siap menjadi tuan rumah MTQ ke 44 Tingkat Kabupaten Kutai kartanegara. “Kami yakin dan percaya, kegiatan ini akan berlangsung sukses dan lancar,” ujar Camat kota Bangun Darat Zulkifli disela – sela expose MTQ ke 44 yang dilaksanakan di Pendopo Odah Etam Tenggarong, Kamis ( 2/11 ). Sebagaimana diketahui […]

