Buka Rakerda UKS, Sekda Harap UKS Tingkatkan Mutu Pendidikan Kesehatan di Sekolah
Tenggarong – Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Kutai Kartanegara (Kukar) H Sunggono membuka Rapat kerja daerah (Rakerda) Tim Pembina Usaha Kesehatan Sekolah (UKS)/ madrasah di Hotel Fugo Samarinda, Jum’at (24/11). Gelaran garapan bagian Kesra itu diikuti para kepala Kantor Urusan Agama (KUA), unsur kecamatan, dan perwakilan kepala sekolah di tiga regional, akan dilaksanakan selama 1 hari […]

