Kukarpaper.com
  • BERANDA
  • PROFIL
  • EPAPER
    • 2021
    • 2022
    • 2023
    • 2024
  • BERITA
  • ARSIP
    • Arsip Berita
    • Arsip Fotografi
    • Arsip Videografi
  • JADWAL KEGIATAN
  • NEXT EVENT
  • HUBUNGI KAMI
  • Search
  • Menu Menu

Pemkab Kukar Serahkan Perbub Batas Wilayah 18 Desa di Tiga Kecamatan

19 Februari 2021/in Arsip Berita /by Admin kukarpaper

 

Assisten I Bidang Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat Sekretariat Kabupaten Kutai Kartanegara (Kukar) Akhmad Taufik Hidayat menyerahkan salinan Peraturan Bupati (Perbup) terkait batas wilayah bagi 18 desa, didahului dengan penandatanganan berita acara serah terima Perbup itu. (prokom)

TENGGARONG – Assisten I Bidang Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat Sekretariat Kabupaten Kutai Kartanegara (Kukar) Akhmad Taufik Hidayat menyerahkan salinan Peraturan Bupati (Perbup) terkait batas wilayah bagi 18 desa yang berada di Kecamatan Loa Janan, Kecamatan Loa Kulu dan Kecamatan Tenggarong Seberang di ruang rapat Assisten I Setkab Kukar, Jumat (19/2/2021).

Salinan Perbup itu diserahkan secara kepada perwakilan dari Kecamatan Camat Loa, Kecamatan Loa Kulu dan Kecamatan Tenggarong Seberang.

Akhmad Taufik Hidayat mengatakan penyerahan salinan Perbup tersebut merupakan bentuk tanggung jawab pemerintah daerah dalam memberikan kepastian terkait adminitrasi batas wilayah bagi desa.

Lebih lanjut, dirinya berharap kepada para camat yang telah menerima salinan perbup tersebut untuk mensosialisasikannya keseluruh pemerintahan desa yang berada diwilayah kecamatannya masing-masing.

“Kita berharap Camat bisa mensosialisasikan Perbup ini keseluruh pemerintahan desa, karena keberadaan Perbup ini guna mempertegas batas wilayah adminitrasi antar desa, serta bisa digunakan diseluruh tingkatkan pemerintah,” ucap Akhmad.

Dirinya berharap seluruh desa yang telah memiliki Perbup batas wilayah desa tersebut bisa menggunakannya dengan sebaik-baiknya, sehingga perselisihan dan konflik yang terjadi di lapangan bisa diminimalisir.

Namun menurutnya, apa bila ada ketidak sepahaman terkait batas wilayah antar desa yang telah disepakati tersebut dirinya meminta pihak-pihak yang berselisih bisa melakukan musawarah guna mecapai mufakat. Karena menurutnya apabila permasalahan tersebut masuk keranah peradilan akan berimbas pada kebijakan pembangunan pemerintah daerah di wilayah desa yang berkonflik tersebut.

“Kita berharap apabila ada perselisihan jangan sampai masuk keranah PTUN, karena akan berimbas pada implikasi kebijakan pemerintah daerah khususnya terkait anggaran dan pembangunan,” ucapnya.

Untuk diketahui, adapun desa yang telah memiliki Perbup batas wilayah tersebut ialaha Desa Batuah, Desa Loa Duri Ulu, Desa Loa Duri Ilir, Desa Bakungan dari Kecamatan Loa Janan. Desa Margahayu, Desa Jonggon Jaya, Desa Loa Kulu Kota, Desa Jembayan dari Kecamatan Loa Kulu. serta Desa Embalut, Desa Buana Jaya, Desa Perjiwa, Desa Kerta Buana, Desa Bangun Rejo, Desa Manunggal Jaya, Desa Karang Tunggal, Desa Loa Ulung, Desa Tanjung Batu dan Desa Bukit Raya dari Kecamatan Tenggarong Seberang. (prokom07)

Share this entry
  • Share on Facebook
  • Share on WhatsApp
https://kukarpaper.com/wp-content/uploads/2021/02/perbup-batas-wilayah-1-1.jpg 664 1000 Admin kukarpaper https://kukarpaper.com/wp-content/uploads/2021/01/logo-kukarpaper.png Admin kukarpaper2021-02-19 14:58:302021-02-19 14:58:30Pemkab Kukar Serahkan Perbub Batas Wilayah 18 Desa di Tiga Kecamatan

Pages

  • Arsip Dokumentasi Berita
  • Arsip Dokumentasi Fotografi
  • Arsip Dokumentasi Videografi
  • Arsip e-Paper 2021
  • Arsip e-Paper 2022
  • Arsip e-Paper 2023
  • Arsip e-Paper 2024
  • Arsip Video
  • Berita Terkini
  • Contact
  • Events
  • Home
  • Hubungi Kami
  • Jadwal Kegiatan
  • Jadwal Kegiatan Yang Akan Datang
  • Profil KukarPaper.com

Categories

  • Arsip Berita
  • Personal
  • Uncategorized

Archive

  • Mei 2025
  • April 2025
  • Maret 2025
  • Februari 2025
  • Januari 2025
  • Desember 2024
  • November 2024
  • Oktober 2024
  • September 2024
  • Agustus 2024
  • Juli 2024
  • Juni 2024
  • Mei 2024
  • April 2024
  • Maret 2024
  • Februari 2024
  • Januari 2024
  • Desember 2023
  • November 2023
  • Oktober 2023
  • September 2023
  • Agustus 2023
  • Juli 2023
  • Juni 2023
  • Mei 2023
  • April 2023
  • Maret 2023
  • Februari 2023
  • Januari 2023
  • Desember 2022
  • November 2022
  • Oktober 2022
  • September 2022
  • Agustus 2022
  • Juli 2022
  • Juni 2022
  • Mei 2022
  • April 2022
  • Maret 2022
  • Februari 2022
  • Januari 2022
  • Desember 2021
  • November 2021
  • Oktober 2021
  • September 2021
  • Agustus 2021
  • Juli 2021
  • Juni 2021
  • Mei 2021
  • April 2021
  • Maret 2021
  • Februari 2021
  • Januari 2021
  • Desember 2020

Website resmi Pemkab Kutai Kartanegara yang memuat berbagai informasi kegiatan program pembangunan dengan mengedepankan pelayanan berintegritas serta memenuhi harapan masyarakat Kutai Kartanegara maju, sejahtera berkeadilan.

Prokom Kukar @pemkabkukar @prokomkukar
Sedang online2 orang
Pengunjung hari ini133 orang
Pengunjung kemarin222 orang
Jumlah klik hari ini315 kali
Jumlah klik kemarin617 orang
Total pengunjung211887 orang
Total seluruh klik403321 orang
- Enfold Theme by Kriesi
Mantap! Petani Dondang Ini Jadi Contoh Kembangkan Jagung Ketan Manis Hibrid... Malam Ini, KPU Gelar Rapat Pleno Terbuka, Tetapkan Pasangan Terpilih Pilkada...
Scroll to top
X